Selasa, 23 Februari 2016

Resep Cara Membuat Nastar klasik Ghusun

Resep Cara Membuat Nastar - Resep nastar termudah dan terenak. Ide resep dr Ibu Fatmah Bahalwan (owner NCC). Terima kasih bu 😙



Dapoer OZNON (Erlinda)



Bahan-bahan
  1. bahan kulit:
  2. 700 gr terigu kunci biru Resep Cara Membuat Nastar
  3. 250 gr margarine
  4. 250 gr mentega (anchor /wisjman)
  5. 4 butir kuning telur omega 3
  6. 4 sendok makan susu bubuk dancow
  7. 100 gr gula halus
  8. bahan selai
  9. 2 bh nanas palembang ukuran besar di parut atau di blender. Setengah bagian daging nanas nya aku cincangbutk dapat tekstur kasarnya
  10. sejumput garam
  11. 200 gr gula pasir
  12. 1 batang kayu manis ukuran besar
  13. bahan olesan, aduk rata :
  14. 4 butir kuning telur omega
  15. 1 sendok makan susu UHT plain




Langkah 120 menit
  1. Ganti Cara membuat selai nanas :Masak nanas halus bersama airnya, garam dan kayu manis hingga kering. Tuang gula pasir, masak terus dengan api kecil hingga kering dan liat. Angkat. Setelah dingin di bulat2kan agar memudahkan pengisian dlm pembuatan nastar.
  2. Cara membuat olesan : Campur kan susu ke dlm kuning telur dan kocok lepas
  3. Cara membuat kulit nastar : Kocok sebentar margarin, mentega, gula dan telur, cukup sampai tercampur saja.Masukkan tepung terigu dan susu bubuk, aduk perlahan hingga tercampur rata.
  4. Ambil sedikit adonan, bentuk bulat, isi dengan selai nanas. Susun diloyang tipis, beri jarak satu dengan yg lain.
  5. Oven dengan suhu 140’C selama lebih kurang 30 menit. Keluarkan dari oven, poles dengan bahan polesan, oven lagi hingga kuning mengkilat
  6. Angkat, biarkan dingin. Susun dalam toples, tutup rapat.
Tambah langkah


Sekian Resep Cara Membuat Nastar klasik Ghusun jangan lewatkan Resep CookiesJunkie Nastar Keju

Tidak ada komentar:

Posting Komentar