Senin, 26 Maret 2018

Resep Cara Membuat Sop Sayur Mayur

Resep Cara Membuat Sop - Rizky Almira



Bahan-bahan 2-3 porsi
  1. 3 potong tahu ukuran kecil
  2. 1 buah wortel ukuran sedang
  3. 1 genggam kacang kapri Resep Cara Membuat Sop i>
  4. 1 buah tomat
  5. 1 brokoli ukuran kecil
  6. 2 siung bawang putih
  7. 5 siung bawang merah
  8. secukupnya merica
  9. secukupnya air
  10. secukupnya garam
  11. secukupnya kaldu jamur
  12. secukupnya minyak goreng
  13. setangkai seledri




Langkah 30 menit
  1. Haluskan/tumbuk sampai halus 2 bawang putih, 4 bawang merah, merica. Tumis sebentar dan masukkan ke rebusan tahu yang dipotong dadu kecil kecil.
  2. Lalu saat mendidih tambahkan garam, kaldu jamur. Cek rasanya. Kalau sudah pas, masukkan wortel, tomat dan kacang kapri.
  3. Masukkan seledri dan daun bawang. Tunggu sampai 3-4 menit supaya bumbu meresap. Sajikan ke dalam mangkuk, taburi dengan sisa bawang merah yang telah digoreng. Selesai!
Tambah langkah


Itulah Resep Cara Membuat Sop Sayur Mayur jangan abaikan juga Resep Sayur bayam jagung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar