Minggu, 22 Mei 2016

Resep Cara Membuat Lodeh Terong Simpel

Resep Cara Membuat Lodeh - 19.10.17 #BantuMantenBaru Lagi gak punya cabe merah, jadinya warna lodehnya nggak cantiq deehh... sediihh... Kalo mau masak ditambah cabe merah besar di uleg tambah mantap, sama irisan cabe rawit atau cabe rawit utuh juga boleh... Terongnya boleh diganti apa aja lhooo.. bisa pake nangka muda (tadi mau pake nangka muda ternyata ditukang sayur gak ada... sedih), bisa pake labu siam, ditambah lauk seperti tahu dan tempe juga enaakk...



Rachm Resep Cara Membuat Lodeh a Linda



Bahan-bahan 2 porsi
  1. 2 buah terong hijau potong sesuai selera
  2. #Bumbu Halus:
  3. 2 siung bawang putih
  4. 4 siung bawang merah
  5. 2 lembar daun salam
  6. 2 cm lengkuas
  7. 1 bungkus santan (me: santan kara)
  8. secukupnya Gula, garam




Langkah 20 menit
  1. Tumis bumbu halus, daun salam, dan lengkuas
  2. Masukkan terong, tambahkan air, biarkan mendidih dan matang
  3. Tambahkan santan, gula, garam. Koreksi rasa. Sajikan
Tambah langkah


Demikianlah mengenai Resep Cara Membuat Lodeh Terong Simpel berikutnya ada Resep Bekal Sehat Nasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar