Sabtu, 30 Juli 2016

Resep Cara Membuat Sop Jagung Sederhana

Resep Cara Membuat Sop - Bismillah, pengen banget buat sop jagung, tapi pengen yang sederhana aja. Inilah hasilnya. Hasil recooked, Kata misua juga enak😋 Alhamdulillah❤



Siti Sulastri



Bahan-bahan 3porsi
  1. 1 bh jagung manis sisir
  2. Resep Cara Membuat Sop 1 bh telur di kocok
  3. 1 bh wortel potong dadu
  4. Air secukupnya untuk merebus
  5. Royco
  6. Sdt ketumbar bubuk
  7. secukupnya Garam
  8. secukupnya Daun bawang




Langkah
  1. Rebus air hingga mendidih.
  2. Masukan jagung, wortel.
  3. Jika jagung dan wortel sudah matang, masukan telur, tuang perlahan sambil di aduk.
  4. Tambahkan daun bawang, royco, ketumbar bubuk dan sedikit garam
  5. Tes rasa, dan sop jagung siap di hidangkan.
Tambah langkah


Sekian Mengenai Resep Cara Membuat Sop Jagung Sederhana jangan abaikan juga Resep Sup Tomat bisa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar