Rabu, 20 Januari 2016

Resep Lodeh sawi dan jagung muda

Resep Lodeh sawi dan - Manfaatin sayuran yang ada di kulkas aja, sayur bisa diganti dengan yang lain seperti buncis, wortel, labu siam, terong dan lainnya.



Utami Subowo @kuliner_an



Bahan-bahan
  1. 1/2 buah sawi putih
  2. Resep Lodeh sawi dan 1/2 ikat sawi hijau
  3. 6 buah jagung muda
  4. 2 buah cabe hijau
  5. 2 buah cabe merah
  6. 3 siung bawang merah
  7. 1 siung bawang putih
  8. 1/2 sdt ketumbar
  9. 1 buah kemiri sangrai
  10. 5 ekor ebi sekitar
  11. 2 lembar daun salam
  12. 2 cm lengkuas
  13. 500 ml santan encer sekitar
  14. secukupnya minyak goreng
  15. secukupnya garam dan gula




Langkah
  1. Cuci bersih sayuran dan potong potong.
  2. Haluskan bawang, ketumbar, kemiri dan ebi.
  3. Iris serong cabe.
  4. Tumis bumbu halus beserta lengkuas dan daun salam sampai wangi
  5. Masukkan santan encer aduk rata
  6. Setelah santan mendidih masukkan sayuran dan cabe, masak hingga matang.
  7. Beri garam dan gula, cicipi rasa.
  8. Ganti
Tambah langkah


Demikianlah mengenai Resep Lodeh sawi dan jagung muda lihat juga Resep Lodeh Terong kacang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar