Rabu, 15 Juni 2016

Resep Cara Membuat Bubur Manado Hessa

Resep Cara Membuat Bubur - Ceritanya lagi nggak enak badan, dan kepengen banget makan bubur, karena sdkt bosan dengan bubur ayam jadinya buat bubur manado yg sangat simple, semoga suka yaa...



kiky ameliyah



Bahan-bahan 5 porsi
  1. 1/2 liter beras Resep Cara Membuat Bubur
  2. 2 buah jagung di pipil
  3. 250 gram labu kuning dipotong-potong
  4. 1 ikat bayam siangi
  5. 1 bungkus penyedap rasa
  6. 1 ikat kangkung siangi
  7. 1/2 sendok teh garam
  8. 5 potong ikan asin goreng
  9. untuk sambal:
  10. 7 buah cabe rawit
  11. 1 buah tomat di uleg dan beri garam sedikit
  12. secukupnya bawang goreng




Langkah 45 menit
  1. Masak beras hingga hampir menjadi bubur, masukkan jagung,kira-kira 10menit masukkan labu kuningnya, jika labu sudah hampir matang masukkan sayuran kangkung dan bayam (lebih enak jika ada kemangi dan singkongnya)
  2. Aduk-aduk bubur lalu tambahkan 1 bungkus penyedap rasa dan garam secukupnya
  3. Untuk sambalnya uleg cabe dan tomat lalu beri sedikit garam, lebih enak lagi jika di tambahkan jeruk purut
  4. Ganti Jika bubur sudah matang, sajikan bersama ikan asin dan sambal lalu beri taburan bawang goreng, selamat mencoba
Tambah langkah


Itulah tentang Resep Cara Membuat Bubur Manado Hessa jangan abaikan juga Resep Ayam panggang ala

Tidak ada komentar:

Posting Komentar