megatania
Bahan-bahan Resep Opor ayam putih 8 porsi
- 8 potong ayam
 - 2 buah santan kara @65ml
 - 1 liter air (kira-kira)
 - secukupnya Minyak goreng
 - 2 cm Lengkuas
 - 1 buah serai
 - 2 lembar daun jeruk
 - 2 lembar daun salam
 - Secukupnya gula dan garam
 - Secukupnya penyedap rasa ayam (jika suka)
 - sesuai selera Bawang goreng (optional)
 - Bumbu halus:
 - 5 buah bawang merah
 - 4 buah bawang putih
 - 1 sdt merica
 - 1 sdt penuh ketumbar
 - 3 buah kemiri utuh
 - 2 cm jahe
 
Langkah
- Ganti Rebus ayam selama 15-20 menit.
 - Ganti Haluskan bumbu. Kemudian tumis, beserta serai, daun jeruk, daun salam dan lengkuas dengan minyak secukupnya.
 - Jika bumbu sudah matang, masukan air. Tambahkan gula, garam dan penyedap bila suka. Tunggu sampai mendidih. Masukkan santan. Aduk-aduk.
 - Ganti Jika sudah mendidih,, masukkan ayam yang sudah direbus.
 - Ganti Aduk-aduk, masak hingga ayam sudah empuk sesuai keinginan, cicipi rasa lagi. Jika sudah pas, matikan api.
 - Ganti Opor ayam siap disantap!
 
Sekian Mengenai Resep Opor ayam putih khas Banyuwangi lihat juga Resep Cara Membuat Opor
Tidak ada komentar:
Posting Komentar